Hasil Pertandingan Perempat Final Thailand Open 2022, Fajar/Rian Menang

waktu baca 2 menit
Duel ganda putra Indonesia vs Jepang di babak perempat final Thailand Open usai dalam dua game sekaligus, Jumat, 20 Mei 2022

Jakarta, GEN- Duel ganda putra Indonesia vs Jepang di babak perempat final Thailand Open usai dalam dua game sekaligus, Jumat, 20 Mei 2022.

Dalam perempat final Indonesia diwakilkan oleh (Fajar/Rian), sedangkan Jepang mengusung (Matsui/Takeuchi).

Pertarungan perempat final Thailand Open 2022 yang mempertemukan Fajar/Rian vs Matsui/Takeuchi berakhir dalam …

Baca Juga: Kalahkan Akane Yamaguchi, Pusarla V Shindu Rebut Tiket ke Semifinal Thailand Open 2022

Pertandingan antara Fajar/Rian vs Matsui/Takeuchi berlangsung sengit. Fajar/Rian unggul dengan selisih empat angka sampai interval game pertama, 11-7.

Keunggulan itu terus diraih oleh Fajar/Rian. Pasangan Indonesia itu cukup mendominasi lewat variasi serangan dropshot hingga smash keras, 13-7 Fajar/Rian unggul.

Game pertama diamankan dengan baik oleh wakil Indonesia tersebut, skor akhir pada set ini 21-14.